Apakabar agan semua.:) semoga sehat selalu
hari ini saya mau memberikan sedikit Tips atau Lebih ke info Seputar Kekurangan dan kelebihan template Responsive.
Pasti anda pernah mendengar sebagai Pemblogger apa itu Template responsive.?
Iya Template responsive adalah template yang Bisa menyesuainkan Bentuk atau Ukuran dengan secara otomatis.
Tapi anda jangan senang dulu, Karena template respoinsive ini Mempunyai juga kekurangan, Meskipun hanya sedikit.:).
Dengan begitu Blog yang kita kelola akan kelihatan lebih menarik dan elegan disetiap perangkat yang kita gunakan. Bertolak belakang jika kita menggunakan template non responsive, karena tampilan Blog hanya akan terlihat rapi ketika hanya diakses melalui melalui komputer, namun jika kita gunakan di Smartphone mungkin akan terlihat berbeda dan cenderung memiliki tampilan yan berantakan..
Nah, seperti itulah sedikit gambaran tentang definisi template responsive, sekarang marilah kita berlanjut ke poin permasalahan inti, yakni tentang beberapa keuntungan dan kekurangan yang dapat kita dapatkan jika menggunakan template responsive..
Keuntungan Menggunakan Template Responsive :.
1. Keuntungan pertama yang dapat kita peroleh adalah para pengunjung/visitor dapat melihat tampilan Blog Sobat dengan rapi dan elegan diberbagai perangkat yang mereka gunakan ketika mengakses Blog Sobat. Sehingga secara otomatis pengunjung akan lebih enjoy dan betah ketika hendak mencari sumber yang ingin diketahui, sehingga dengan cara ini visitor akan melambung, karena tampilan Blog Sobat yang begitu sempurna dan memanjakan mata setiap pengunjung yang menjelajahi situs Sobat..
2. Keuntungan kedua jika kita merupakan seorang publisher iklan ternama seperti Adsense maupun PPC lainnya, maka dengan desain responsive memungkinkan iklan Sobat tampil lebih sempurna ketika sedang dikunjungi oleh para pengunjung Blog Sobat, bertolak belakang jika kita menggunakan desain template non responsive mungkin iklan yang Sobat pasang akan kelihatan berantakan bahkan bisa juga tidak kelihatan, karena tampilan yang berantakan tersebut..
3. Keuntungan ketiga yang bisa kita dapatkan adalah kecepatan blog yang lebih ringan dan cepat. Hal ini sangat menguntungkan bagi kita sehingga pengunjung yang datang bisa lebih mudah mengakses segala artikel yang kita tulis dengan cepat sehingga dapat membuat pengunjung merasa nyaman dan tidak risau tentang pengeluaran koneksi internet yang digunakan..
4. Keuntungan keempat adalah SEO Friendly, template responsive dapat menyesuaikan dengan sistem SEO dan hal ini dapat menguntungkan bagi setiap pemilikinya. Sebagai pemilik situs atau Blog hal ini sangat dibutuhkan untuk menguatkan posisi SERP di Google dan mesin pencari lainnya.
5. Keuntungan kelima adalah Valid HTML 5 dan CSS 3, inilah yang membedakan antara template responsive dan non responsive, Template responsive sangat dominan dibuat menjadi Valid HTML5 dan CSS 3 sehingga dapat membuat Blog Sobat lebih baik baik dari segi tampilan dan posisi di mesin pencari...
Kekurangan Menggunakan Templatre Responsive..
1. Desain Template yang masih sederhana Untuk mendapatkan suatu design yang super bagus, template responsive masih memiliki kekurangan sebab suatu design template masih memerlukan ukuran dan gambar yang lebih leluasa agar dapat memperindah halaman situs.
2. Aplikasi terbatas Pemasangan widget dan berbagai aplikasi lainnya pada halaman template responsive masih terbatas, hal ini diakibatkan suatu sistem pada media perangkat sebangsa HP dan androit masih memakai sistem OS dan masih belum memadai untuk widget dan berbagai script yang memang masih hanya diperuntukkan untuk suatu sistem windows dan berbagai aplikasi setarapnya
Kesimpulan.
Semua kelebihan dari template responsive adalah suatu sistem dari pemakaian internet saat ini, banyaknya barang elektronik yang memang dapat online membuat para pengguna situs untuk berpikir masalah template responsive ini, menurut perkiraan dari berbagai data statistik pemakai internet saat ini, pemakai internet dengan telepon genggam dan sejenisnya sudah mulai menjamur gara gara simpel dan praktis. Saya rasa itu adalah suatu ukuran untuk meningkatkan template kita menjadi responsive. Semua kekurangan pada template responsive pada saat artikel ini di tulis masih terbatas dan saya pikir para ahli pasti memikirkan berbagai widget dan script Java agar lebih disinergiskan dengan prangkat telepon genggam agar lebih sempurnah..