6. Selanjutnya pilih Blog yang diinginkan dan letakan di blog sobat misalnya di widget HTML Blog anda
.
Ada yang mengatakan percuma saja Artikel di lindungi atau di Protect dengan DMCA karena tetap saja para Copasser ( tukang jiplak artikel ) seenaknya meng-copy artikel yang ada pada sebuah Website atau Blog yang telah dipasang Badges
DMCA.
Pernyataan diatas tersebut benar, karena
DMCA baru akan mengambil tindakan apabila yang punya website atau blog melapor bahwa ada artikelnya yang telah di Copy tanpa terlebih dahulu minta izin atau tanpa persetujuan siempunya hak cipta (Copyright). Memang tanpa mendaftarpun kita sudah bisa melaporkan ke Google bila ada artikel yang di Copy dan nantinya akan ditindaklanjuti oleh Team DMCA
.
Sekian Artikel tentang
Cara Melindungi Blog dari Copy Paste Menggunakan DMCA Protection. Semoga Bermanfaat
.